Pada Postingan kali ini saya bertujuan untuk menjelaskan tentang Microsoft Excel 2019
Anatomi awal Microsoft Excel 2019
Pintasan pada Microsoft Excel 2019
Membuat Tabel
Menggabungkan Beberapa Sel Kita telah berhasil memberikan garis border pada tabel tersebut, namun tampilannya saat ini masih kurang sempurna. Kita ingin menyatukan beberapa sel agar tampilannya berubah menjadi seperti gambar di bawah ini.
Mengambil/Menyunting Karakter
1. LEFT (Mengambil Karakter Kiri) Left ini digunakan untuk mengambil karakter pada bagian sebelah kiri dari suatu teks. Bentuk umum penulisannya (sintaks) adalah =LEFT(text,num_chars)
2. MID (Mengambil Karakter Tengah) Mid ini digunakan untuk mengambil karakter pada bagian tengah dari suatu teks. Bentuk penulisannya adalah =MID(text,start_num,num_chars)
3. RIGHT (Mengambil Karakter Kanan) Right ini digunakan untuk mengambil karakter pada bagian sebelah kanan dari suatu teks. Bentuk penulisannya adalah =RIGHT(text,num_chars)
Fungsi Logika
Operasi Rasional
Macam-macam Fungsi Logika
Logika Ganda Berikut ini adalah penggabungan antara Fungi Logika IF dengan Fungsi Logika AND; dan penggabungan antara Fungi Logika IF dengan Fungsi Logika OR.
Sekian postingan resume dari modul 3 tentang Microsoft Excel 2019 kali ini apabila masih banyak menemukan kekurangan silahkan koreksi karena saya pribadi masih dalam proses pembelajaran untuk benar, Terimakasih